6 Alasan Kenapa Dalam Postingan Harus Bergaya Listing
Assalamu'alaikum..
Dalam ulasan kali ini saya ingin memberi sedikit pengetahuan tentang Kenapa
Postingan Dalam Blog Harus Bergaya Listing. bukan ingin menggurui, saya pun
masih belajar dan terus belajar meskipun blog Pagerank google-nya belum menetas,
tapi saya ingin berbagi pengetahuan aja nih siapa tau sobat semua
berminat.. :) oke dari pada saya kebanyakan curhat, langsung aja ya disimak..
:D
Menurut artikel yang saya baca dari artikel sahabat, cara untuk membuat blog
agar banyak pengunjung adalah dengan membuat postingan yang bergaya listing.
Kenapa Listing?
Dan Apa Itu Sih Sebenernya Listing Itu ??
Karena menurutnya, listing adalah teknik yang paling ngetop dan efektif untuk
ngebuat postingan sobat bisa di kenal banyak orang dan jadi top. Maksudnya adalah
postingan tersebut rapih dan enak dibacanya. Jika ingin membuat postingan yang
panjang, maka buatlah postingan yang berkelanjutan, misalkan Cara Membuat Listing Pada Blog, jika
ingin melanjutkannya pada postingan setelahnya menggunakan kata Cara Membuat Listing Pada Blog Part 2. Maka
pengunjung akan menunggu-nunggu artikel kita yang selanjutnya..
Ada
8 alasan kenapa posting yang berbentuk listing ini sangat ngetop dan powerful
dikalangan blogger dari sumber, cek it out :
1. Mudah Untuk Membacanya
Sebenarnya
zaman sekarang orang pada males kalo disuruh ngebaca postingan yang panjang,
kata demi kata. Mereka tuh pengennya langsung ke intinya.
kalo dengan membuat postingan yang bergaya listing, itu ngemudahin orang
ngeliat secara sepintas dan mencari point-point penting apa aja yang ada
didalem postingan Sobat. Dan kalo menurut mereka point-point yang Sobat buat
cukup menarik, maka besar kemungkinan mereka bakal ngebacanya sampai habis.
2.
Langsung ke Point-nya
Dengan ngelisting point-point penting yang pengen disampein, itu juga
memudahkan Sobat buat nulisnya. Jadi, Sobat bisa langsung ke pokok-pokoknye
aja, ga usah ngelantur kemana mana, betul ga ?
3.
Minimal di “Justify”
Orang tuh umumnya, tentunya, dan biasanya, lebih seneng ngebaca potingan yang
kelihatan rapi, betul ga ? Walaupun mungkin isinya udah hampir basi. Minimal tulisannya
di “justify”
4.
Harus Yakin
Sobat
bisa membuat orang jadi lebih yakin dengan melisting data-data dan fakta-fakta
yang memperkuat pendapat-pendapat Sobat.
5.
Memudahkan Untuk Menulis
Dengan membuatnya berbentuk listing, itu memudahkan Sobat buat ngebagi-bagi
pemikiran Sobat ke dalam potongan-potongan kecil. Sehingga Sobat bisa
ngefocusin pikiran Sobat point demi point.
6.
Sederhana
Ini
juga yang jadi salah satu sebab kenapa listing itu begitu banyak disenangi.
Dengan listing, ide atau tugas yang tadinya rumit, bakal tampak jadi lebih
sederhana kalo Sobat susun menjadi sebuah listing atau daftar.
Menarik
bukan membuat postingan bergaya listing ? dari 6 Langkah diatas saja sudah
jelas, dari yang rumit aja bisa jadi sederhana kan ?
Nah,
itu sharing yang saya ambil dari blogger Sahabat kepengen Kenapa Postingan
Dalam Blog Harus Bergaya Listing ?. Sekali saya bukannya untuk menggurui,
apa salahnya kita berbagi dengan sesama dan saling belajar.. ^^
Oh
iya ada baiknya sebelum membuat postingan bergaya listing lihat pada artikel
selanjutnya ya.. Tentang Cara Cara
Membuat Listing Pada Postingan Dengan Benar. Apabila ada kata yang salah dan
kurang berkenan mohon dimaafkan.. Semoga bermanfaat.. terima kasih.. ^^
Wassalamu'alaikum..
Postingannya lebih seger untuk dibaca gan dan lebih mnarik serta terstruktur.
ReplyDeleteFollow back ya gan, daya sudah follow.
terima kasih bang... sudah saya follback ko bang dayat.. ^^
Deleteterima kasih ya kang atas kunjungannya.. ^^
mantap gan .. maksih..
ReplyDeleteane tambahin nih cara ganti widget histats tapi ga merubah counternya jadi nol lagi ...
semoga membantu ^^
http://www.perbangga.com/2015/11/cara-merubah-widget-statistik-histat.html
Koq angkanya berbeda ya? Katanya ada 8 alasan tetapi setelah dibaca hanya ada 6 alasan. Yang 2nya kelupaan ya?
ReplyDelete