. Cara Membuat Feedburner Google URL Feed Untuk Blog Terbaru 2016 - Berbagi Pengetahuan

Cara Membuat Feedburner Google URL Feed Untuk Blog Terbaru 2016

Assalamu’alaikum..

            Mungkin sobat BP sudah banyak yang tau apa itu feedburner, cara memakainya bagaimana ? atau fungsinya untuk apa ?

            Yaa bisa dibilang sangat telat sekali untuk Berbagi Pengetahuan tentang Feedburner ini, tapi tak apalah, tidak ada yang telat untuk Sharing ilmunya, hehehe

            Disini saya akan menjelaskan tidak begitu detail apa itu feedburner dan fungsinya untuk apa, karena saya akan menjelaskan Cara Membuat Feedburner Seperti Apa. Oke dimulai dulu yaa intronya sedikit. :)

            Jadi yang saya baca dari blognya “strukturkodeFeedburner itu adalah sebuah layanan tekologi internet yang salah satu fungsinya dapat membantu para blogger atau pemilik situs memfasilitasi mempublikasikan dan mempromosikan dengan segera setiap artikel yang sudah di publish.

            Feedburner ini mengambil teknologi RSS Feed, yang berfungsi agar user internet terus memperoleh informasi terbaru dari blog tersebut.

            Kurang lebih sih gitu sobat. Oke sekarang kita masuk Cara Membuat Feedburner untuk blog yaa, yuk simak :

1. Buka website feedburner terlebih dahulu, Disini lalu login dengan akun google sobat

2. Nanti akan ada tampilan seperti dibawah ini, isikan nama url blog sobat seperti yang dikotakkan merah, lalu klik Next

3. Lalu akan ada tampilan “Identify Feed Source”, pilih saja salah satu yang mana (sama saja mau pilih yang mana) – Jika sudah klik Next


4. Lalu isikan nama yang sobat inginkan seperti gambar dibawah, Jika sudah klik Next :


5. lalu akan ada tulsan “Congrats…..” seperti gambar dibawah, klik Next saja


6. akan ada tampilan seperti gambar dibawah. Ceklist seperti gambar dibawah. Jika sudah klik Next


7. Nanti ada bacaan “You have successfully updated the feed

Lalu klik tab “Publicize”

            Pada Menu Services (Headline Animator, Email Subscriptions, Ping Shot, Feet Count, Socialize) klik pada masing-masing menunya, jangan lupa untuk klik “Activate” pada masing-masing menu.

8. Pada menu feed count sobat bisa modifikasi warna backgound feedcount dan textnya seperti gambar dibawah. Jangan lupa klik Save


9. Lalu untuk meletakkan di blog, ambil HTML nya dari menu Email Subsciption, seperti gambar dibawah.


10. Jika sudah diaktifkan yang di butuhkan, maka akan seperti gambar dibawah.


            Mungkin itu saja Berbagi Pengetahuan-nya, mohon maaf apabila ada kata yang salah dan kurang berkenan. Terima kasih.. ^^

Wassalamu'alaikum..

 Untuk cara meletakkan Feedburner di Blog, tunggu artikel selanjutnya yaa :)

Jika Menyukai Artikel di blog ini, Silahkan masukkan email sobat. Akan dapat Update artikel dari blog ini, "GRATISS!!"

3 Responses to "Cara Membuat Feedburner Google URL Feed Untuk Blog Terbaru 2016"

  1. terimakasih infonya bagus sangat bermanfaat

    ReplyDelete
  2. Mau di coba pasang feedburner.

    ReplyDelete
  3. Tinggal menunggu update cara meletakkan feedburner di blog nya

    ReplyDelete