. Membuat Jaringan VLAN Sederhana Cisco Packet Traser Dengan 1 Router, 2 Switch, Dan 6 PC (On - Off Manual Dari CLI) - Berbagi Pengetahuan

Membuat Jaringan VLAN Sederhana Cisco Packet Traser Dengan 1 Router, 2 Switch, Dan 6 PC (On - Off Manual Dari CLI)

Assalamu’alaikum…

            Dalam pembahasan sebelumnya saya coba membahas tentang Membuat Jaringan Dengan 1 Router, 1 Switch, dan 6 PC. Kali ini saya ingin membahas Membuat Jaringan Dengan 1 Router, 2 Switch, Dan 6 PC.  Pada jaringan ini pun bisa dimatikan agar tidak bisa mengirimi pesan, dan bisa juga diaktifkan kembali Menggunakan CLI. Oke langsung saja ya disimak :

1. Siapkan 6 PC-PT, 2 Switch (2950-24), lalu susun hingga terlihat rapih. Seperti gambar dibawah :

Lihat Gambar:
2. Lalu sambungkan menggunakan Conections”Copper Straight”. Seperti gambar dibawah :

Lihat Gambar:
3. Sekarang kita atur IP Address dan Gateway pada masing-masing PC, caranya klik PC – Desktop – pada IP Configuration isikan IP dan Gateway :

PC 0

IP Address       : 192.168.1.2
Subnet             : 255.255.255.0
Gateway          : 192.168.1.1

PC 1

IP Address       : 192.168.1.3
Subnet             : 255.255.255.0
Gateway          : 192.168.1.1

PC 2

IP Address       : 192.168.1.4
Subnet             : 255.255.255.0
Gateway          : 192.168.1.1

PC 3

IP Address       : 192.168.2.2
Subnet             : 255.255.255.0
Gateway          : 192.168.2.1

PC 4

IP Address       : 192.168.2.3
Subnet             : 255.255.255.0
Gateway          : 192.168.2.1

PC 5

IP Address       : 192.168.2.4
Subnet             : 255.255.255.0
Gateway          : 192.168.1.1

4. Sekarang tambahkan router dengan tipe router ”1841”, seperti gambar dibawah :


Lihat Gambar:
5. Sambungkan antara router ke 2 switch menggunakan kabel “Copper Straight” dan akan menampilkan kabel dengan titik merah, menandakan masih belum bisa mengirimkan pesan, seperti gambar dibawah :


Lihat Gambar:
6. Coba kirimkan pesan pada antar PC, contoh PC1 ke PC 5, pasti gagal, biar ga gagal ngirim pesan atur CLI pada Router, caranya : klik Router – pilih CLI – lalu ketikkan :

Router>en
Router#configure terminal
Enter configuration commands, one per line.  End with CNTL/Z.
Router(config)#int fa0/0
Router(config-if)#no sh
%LINK-5-CHANGED: Interface FastEthernet0/0, changed state to up
%LINEPROTO-5-UPDOWN: Line protocol on Interface FastEthernet0/0, changed state to up
Router(config-if)#ip address 192.168.1.1 255.255.255.0
Router(config-if)#ex

Router(config)#int fa0/1
Router(config-if)#no sh
%LINK-5-CHANGED: Interface FastEthernet0/1, changed state to up
%LINEPROTO-5-UPDOWN: Line protocol on Interface FastEthernet0/1, changed state to up
Router(config-if)#ip address 192.168.2.1 255.255.255.0
Router(config-if)#ex
Router(config)#


Ø  Lihat pada Fa0/0 dan fa0/1 adalah kabel yang menghubungkan switch ke router, dan maksud ip address diatas adalah sebenarnya gateway pada (192.168.1.1 PC-0, PC-1, PC-2), (192.168.2.1 PC-3, PC-4, PC-5).
Ø  No sh (no shutdown) maksudnya biar saat mengirim pesan jaringan tersebut biar ga mati

7. Cara biar antar PC tidak bisa mengirimi pesan, ketikkan perintah :

Router(config)#int fa0/0
Router(config-if)#no sh
Router(config-if)#ip address 192.168.1.1 255.255.255.0
Router(config-if)#ip acc 1 in
Router(config-if)#ex

Router(config)#int fa0/1
Router(config-if)#no sh
Router(config-if)#ip address 192.168.2.1 255.255.255.0
Router(config-if)#ip acc 1 in
Router(config-if)#ex
Router(config)#access 1 deny 192.168.1.2 255.255.255.0

            Akan bertuliskan “Failed” jika dikirimi pesan.
 

Lihat Gambar:
8. Untuk mengembalikkannya kembali, ketikkan perintah :

Router(config)#access 1 permit any

Lihat Gambar:
            Mungkin itu saja yang bisa saya sharing, kurang lebihnya mohon maaf, dan apabila ada kata yang salah mohon maaf. Terima kasih… ^^


Wassalamu’alaikum…


Download Laporan Akhir 2 lengkapnya : Disini

Download Cisco Packet Traser 5.3.1 : Disini

Download Cisco Packet Traser 6.0.1 : Disini

Jika Menyukai Artikel di blog ini, Silahkan masukkan email sobat. Akan dapat Update artikel dari blog ini, "GRATISS!!"

2 Responses to "Membuat Jaringan VLAN Sederhana Cisco Packet Traser Dengan 1 Router, 2 Switch, Dan 6 PC (On - Off Manual Dari CLI)"

  1. dalam setiap jaringan apa kendalanya dari masing-masng? jilbab instan murah

    ReplyDelete
    Replies
    1. dari yang saya pernah baca ya gan, kendalanya apabila si router itu memancarkan jaringan terkadang jika cuacanya tidak bagus, akan memperhambat jaringan tersebut, apabila menggunakan kabel, lama kelamaan kabel tersebut akan mengelupas, dan jaringan pun tidak bisa mengalir,

      maaf kalo kurang bener ^^

      makasih atas kunjungannya ^^

      Delete